Dr.Ir.Hj.Khodijah, M.Si: Menjadi Pengawas dan Pewawancara pada Seleksi Calon Asesor BAN S/M Tahun 2021

Badan Akreditasi Nasional Sekolah/Madrasah pada tahun 2021 telah melaksanakan seleksi calon asesor. Terdapat beberapa tahapan yang harus dilalui oleh calon asesor mulai dari pendaftaran, pengumuman hasil seleksi administrasi, kemudian uji substansi yang meliputi tes logika dan berfikir kritis, bayangan cermin, memilih bentuk, analisis spasial, analisis kuantitatif, penalaran angka, serta tes pengetahuan. Seleksi uji substansi dilaksanakan …

Congratulations! Khodijah and Sayyidah Nur Habibah in ASEANO Research Grant Competition, 2021

Congratulations! Setelah melalui beberapa tahapan, tanggal 4 Maret 2021 kami merasa bahagia menerima email dari CSEAS Indonesia berisi pengumuman proposal yang masuk 10 besar tingkat ASEAN, Big Bravo..alhamdulillah. Setengah tidak percaya karena dari 181 proposal yang masuk dari negara-negara di ASEAN. Di email tertera kalimat berikut: Thank you for your participation in ASEANO Research Grant …